Lagu ‘Cinta Terakhir’

Ciptaan : HANANTO
Musik Aransemen : ANDI RIANTO for Magenta Orchestra

Lagu ini bercerita tentang seseorang yang berkisah bahwa dirinya dengan mudah mencintai seseorang yang benar benar dia cintai, berjanji selalu menemani, membahagiakan dan ingin menjadikannya cinta terakhirnya.